MANAJEMEN USER
Manajemen User Manajemen User , merupakan salah satu tugas dari Administrator adalah membuat User baru, membuat hak aksesnya. Membuat user baru, agar user baru bisa login ke dalam sistem operasi yang digunakan Untuk melihat daftar user bisa di lihat dalam File/etc/passwd, di dalam terdapat beberapa informasi mengenai username, password, User ID, group ID, deskripsi, direktori name dan shell, yang digunakan user tersebut, yang di pindahkan dengan tanda “:” (Ttitik dua) pada setiap barisnya. File/etc/passwd merupakan file yang berisi informasi mengenasi user dan mempunyai format teks ASCII. File ini dapat di baca oleh seluruh User, tetapi hanya dapat di ubah oleh Super User. Setiap baris memiliki seorang User yang terdiri dari 7 Kolom ya...